Selasa, 13 September 2011

Resume Perisan 10 september 2011

kegiatan perisan yang di adakan di kampus STKOM Surabaya diselenggarakan setiap sabtu di bulan september sampai oktober.

pada tgl 10 september 2011 materi pertama di sampaikan oleh bpk. Bambang Hariadi M.pd dengan judul "MOTIVASI" dalam seminar tersebut di jelaskan bahwa motivasi berasal dari kata motif yang berarti dorongan. tapi dalam definisi yang lebih luas di artikan sebagai segala sesuatu yang membuat seseorang bersedia untuk mengeluarkan upaya yang tinggi ke arah pencapaian tujuan.
 motivasi memiliki 3 hal yang penting yang pertama Intensity ( how hard a person tries ) yang merupakan gambaran seberapa keras seseorang itu akan mencoba, Direction ( forward beneficial goal ) merupakan tujuan yang ingin di capai oleh seseorang, dan yang terakhir Presistence ( how long a person tries ) seberapa jauh seseorang itu akan mencoba.

ada juga teori2 yang berhubungan dengan motivasi, antara lain: 
1.   Theory Need ( Maslow )
            Dalam teori ini di jelaskan bahwa ada lima hal yang pasti dibutuhkan oleh seseorang  dan 5 hal tersebut adalah sebagai berikut, kebutuhan psikologi, kebutuhan keamanan, kebutuhan sosial, kebutuhan penghargaan, dan kebutuhan antualisasi diri.
 
2.   ERG Theory ( Clayton, Alderfer )
            Dalam teori ada 3 kelompok dari inti kebutuhan yaitu,Eksistance, Relatedness, and Growth.
3.   Theory X and Theory Y ( Douglas Mc Gregor )
            Dalam teori ini yang di maksud teori X adalah kelompok pekerja yang akan bekerja menunggu di suruh terlebih dahulu. Sedangkan teori Y adalah kelompok pekerja yang akan bekerja tanpa di suruh terlebih dahulu

setelah itu di lanjutkan dengan seminar yang ke 2 dengan tema entrepreneurship yang di sampaikan oleh bpk. Bapak Julian Lemantara, S.Kom yang juga merupakan anggota tim entrepreneurships di Stikom Surabaya.
 di jelaskan oleh bpk. Julian bahwa dalam berwirausaha kita harus mempersiapkan diri dan perubahan sikap kerja yang dapat di jelaskan sebagai berikut
persiapan & perubahan sikap kerja

1.bentuk sikap dan kebiasaan proaktif
2.melayani banyak bidang lain
3.selalu siap berubah
4.tampil terbaik agar orang lain puas
5.punya wawasan luas & minat beragram
6.peduli kerpaduhan kerja
7.perilaku keperibadian
8.kerja berpikir & berpikir untuk kerja
9.kerja dengan perencanaan

semua hal tersebut bertujuan untuk membangun mind set para mahasiswa tentang entrepreneurship dan membangun motivasi para mahasiswa.

jadi, dapat di sumpulkan bahwa pada perisan hari sabtu tanggal 10 september tersebut membuat agar para mahasiswa tau bagaimana tujuan merekan mendatang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar